Tingkat kelangsungan hidup selama 5 tahun pada kanker stadium awal lebih dari 90%
Data statistik penelitian klinis dunia menunjukkan, dari perubahan sel sampai terbentuknya sel, dan terakhir berkembang menjadi tumor, kuranglebih membutuhkan waktu selama 10 tahun, dalam proses yang panjang ini, pola makan, pola hidup yang baik, dan lain-lain mungkin dapat menghalangi terbentuk dan berkembangnya tumor. Selain itu, jika dapat melaksanakan deteksi dini, diagnosa dini, dan pengobatan dini, maka penderita kanker payudara, kanker hati, kanker paru-paru dan penyakit lain yang banyak terjadi pada orang Indonesia tingkat kelangsungan hidup 5 tahun-nya lebih dari 90%.
Ahli Onkologi mengajarkan Anda bagaimana cara mencegah dan mengobati kanker
Untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran rakyat Indonesia mengenai pencegahan dan pengobatan kanker, pada hari Sabtu, 18 Februari di Surabaya, Pramita Lab mengadakan talk show “ Love Life, Prevent Cancer”, mengupas tuntas pengetahuan kanker dan cara pengobatan yang tepat, membantu Anda menjauhi kanker, selain itu, Ahli Onkologi dari rumah sakit kanker berstandar JCI Internasional akan hadir dalam sesi tanya jawab kanker personal, memperkenalkan teknologi Minimal Invasif pengobatan tumor, menjauhkan pasien kanker dari penderitaan Operasi dan Kemoradioterapi, secara medis mengobati kanker.